Pulverizer Coal burner for hot mix asphalt terdiri dari 2 model yaitu sistem direct dan indirect.
1. Sistem direct adalah pembakaran asphalt secara langsung tanpa melalui media oil heater.
Api dari coal burner masuk ke dalam lorong tanki yang berisi asphalt. Lorong api yang panas akan mencairkan asphalt di dalam tanki.
2. Sistem indirect adalah pembakaran asphalt secara tidak langsung yaitu melalui oil heater.
Api dari coal burner masuk ke dalam oil heater, selanjutnya oil yang panas masuk ke dalam tanki asphal untuk mencairkan asphalt. Oil yang sudah dingin akan dipanaskan lagi di dalam oil heater.
Sebelum dipasang
Sebelum dipasang
Sesudah dipasang
Segera ganti burner solar, burner minyak dan tungku batu bara manual milik anda dengan Pulverizer coal burner dari
CV.MEKAR JAYA TECHNIC sehingga lebih efesien, operasional lebih mudah dan lebih hemat.
Pulverizer coal burner produksi CV. MEKAR JAYA TECHNIC dilengkapi dengan control temperatur DC dan inverter untuk feeding batu bara.
Sehingga feeding batu bara bisa otomatis berdasarkan temperatur yang dibutuhkan. Hal ini lebih efesien dari segi konsumsi batu bara.
Sesudah dipasang